Friday, March 13, 2009

Track Record Capres & Cawapres

Masyarakat Indonesia dihadapkan dengan banyaknya pejabat publik yang mencalonkan diri sebagai Presiden dan Wakil Presiden dalam pilpres mendatang. Tidak ada yang salah, karena setiap rakyat Indonesia mempunyai hak untuk mencalonkan diri sebagai presiden dan wakil presiden. Namun, perlu diperhatikan Track Record Capres & Cawapres selama menjadi pejabat negara. Apalagi ada Capres yang dulunya pernah memimpin negeri ini. Dengan melihat dan memperhatikan track record capres dan cawapres maka kita dapat menilai layak atau tidaknya seseorang tersebut untuk memimpin bangsa ini. Kualitas pendidikan dan finansial tidak cukup untuk menilai layak atau tidaknya seorang untuk menjadi Presiden. Track Record melalui pengalaman seseorang tersebut dapat dijadikan faktor dalam menentukan seorang Presiden.

1 comment:

rach' said...

betul bena, setuju. =D